ReviewMe - Nulis Review Dapet Dollar

Baru aja daftar di ReviewMe.com, ternyata blog ini sudah memenuhi syarat yang diberikan, antara lain Alexa Rank dan Technorati Rank, walaupun pas-pasan ternyata di approve juga.

Lalu, setelah diapprove harus apa? duduk bengong, liat monitor, check email tunggu orang minta review? dengan cara-cara seperti itu hampir gak mungkin ada orang yang minta review, yang pasti setelah diapprove harus segera mempromosikan diri, atau dengan meningkatkan rangking blog untuk meningkatkan popularitas.

$40 Dollar sekali review, hasilnya dibagi 2 dengan Review Me, jadi sekali review langsung dapat $20. Asik juga... Tapi kira2 ada yang mau atau tidak yang direview oleh saya? yah kita lihat saja, atau mungkin salah satu dari pembaca blog ini ingin direview? :)

2 comments:

Anonymous said...

emang topik apa aja yg boleh di review..??

Anonymous said...

Biasanya tergantung pada request perusahaan/product/jasa yang mau direview mba. Mereka akan memberikan sedikit informasi yang harus kita review dan kita harus menuliskannya diblog/situs kita.